Postingan

Menampilkan postingan dari 2021

UPZIS NU CARE-LAZISNU DESA TANJUNG PADEMAWU REALISAIKAN PROGRAM

Gambar
ASASUL ULUM -Setelah satu bulan dilantik pengurus UPZIS NU CARE-LAZISNU Desa Tanjung Kecamatan Pademawu Kabupaten Pamekasan realisasikan program perdananya pada bulan Ramadlan 1442 H. ini, pemberian santuan anak yatim dan kaum duafa merupakan salah satu program sosial dari Upzis NU Care-Lazisnu Desa Tanjung, Dalam sambutannya M. Yunus, S.Pd. selaku ketua Upzis NU Care-Lazisnu Desa Tanjung menyampaikan banyak terimaksih kepada semua pihak yang ikut mensukseskan program-program yang telah ditetapkan oleh pengurus Upzis NU Care-Lazisnu. Dalam kegiatan santunan anak yatim dan kaum duafa ini pengurus menetapkan tiga Zonasi tempat penyaluran dikarenakan lokasi Desa Tanjung yang sangat luas.Zona 1 terdiri dari kampong Tanjung Utara, Tanjung Tengah dan Tanjung Selatan Zona 2 kampung Jambul, Arombasan dan Sumber Wulan Zona 3 terdiri dari kampung Duko, Jumiang dan kotasek Tatol santuan yang telah ditetapkan sebanyak 16 Anak yatim dan 16 kaum duafa dengan total anggaran 2.000.000,- seperti yang...